TIPS & TRICK

Tips Atasi Sakit Perut setelah Makanan Pedas

PINOPOKER Lounge –  Tips Atasi Sakit Perut setelah Makanan Pedas. Sebagian besar orang Indonesia menyukai makanan pedas. Tidak lengkap rasanya apabila sehari saja belum mengonsumsi makan pedas.

Sakit perut setelah mengonsumsi makanan pedas merupakan hal yang wajar. Selain itu, makanan pedas dapat membuat lidah terasa tebakar, gangguan pencernaan, perasaan kenyang, sensasi terbakar yang tidak nyaman di dalam perut.

Hal tersebut di sebabkan oleh capsaicin, kandungan senyawa yang membuat cabai terasa pedas. Menghindari mengonsumsi makanan pedas 2-3 jam sebelum tidur, merupakan cara terbaik untuk menghindari ketidaknyaman tersebut.

Selain itu, beberapa jenis makanan dan minuman tertentu dapat mengatasi sakit perut setelah mengonsumsi makanan pedas lho, Ma!

Berikut PINOPOKER Lounge  merangkum mengenai Tips Atasi Sakit Perut setelah Makanan Pedas. Yuk, cari tahu, Ma!

1. Susu rendah lemak

Ini kenal dengan kemampuannya untuk meredakan mulut yang terasa terbakar setelah megonsumsi makanan pedas. Susu memiliki kandungan yang kaya akan protein dan mampu memecah senyawa capsaicin.

Sebuah penelitian mengungkapkan dalam satu gelas susu dapat membantu mengatasi sakit perut setelah mengonsumsi makanan pedas. Pastikan menggunakan susu rendah lemak, karena kandungan lemak yang lebih tinggi dapat memperburuk asam lambung.

2. Air

Air mungkin tidak dapat meredakan sensasi terbakar di mulut. Tapi air bisa mengatasi sakit perut seperti mulas setelah mengonsumsi makanan pedas.

Selain itu, air dapat membantu meringankan gejala gastroesophageal reflux disease (GERD) dan menetralkan refluks asam dari kerongkongan setelah makan pedas.

Sebuah studi menunjukkan bahwa minum air sebanyak 200 mililiter dapat menurunkan asam lambung hanya dalam satu menit. Namun, minum banyak air sekaligus dapat membuat perut terasa tidak nyaman.

3. Permen karet

Journal of Dental Research mengungkapkan mengunyah satu buah permen karet bebas gula selama 30 menit. Dapat mengurangi sakit perut dan rasa mulas pada penderita asam lambung setelah mengonsumsi makanan pedas.

Sebab, mengunyah permen karet meningkatkan produksi air liur. Air liur mengandung bikarbonat, yang mampu menetralkan asam lambung.

4. Jahe

Jahe merupakan bahan herbal  yang di percayai dapat mengatasi sakit perut setelah makan pedas dan mengatasi mual. Selain itu, jahe juga dapat membantu masalah gangguan pencernaan.

Mama bisa mengonsumsi jahe dengan cara minum air jahe, teh jahe, atau produk jahe bebentuk kapsul. Hindari penggunaan jahe apabila gejala yang di alami adalah mulas. Sebab, jika di konsumsi dalam dosis yang besar, jahe dapat memperburuk asam lambung.

5. Makan pisang

Pisang merupakan obat alami yang memiliki manfaat luar biasa untuk mengatasi sakit perut. Karena dapat meredakan sensasi terbakar di perut akibat mengonsumsi makanan pedas dalam beberapa menit.

Selain itu, asam lambung bisa di atasi dengan mengonsumsi pisang secara rutin. Karena pisang mengandung antasida yang tinggi, sehingga dapat membantu meredakan sakit perut dan nyeri. Nah ma itu tadi beberapa Tips Atasi Sakit Perut setelah Makanan Pedas

BACA JUGA : Alasan Tidak Mau Curhat Kepada Siapapun.
SUBER : PINOPOKER Lounge  

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *