BERITA KESEHATAN

Cara Mudah Kembalikan Elektrolit Tubuh

PinoPokerLoungeCara Mudah Kembalikan Elektrolit Tubuh. Setelah berolahraga dan banyak mengeluarkan keringat, tubuh perlu mengganti elektrolit yang hilang.

Berikut sejumlah cara mudah mengembalikan elektrolit tubuh. Elektrolit adalah partikel kecil yang membawa sifat elektris dan memberikan banyak fungsi buat tubuh, seperti menjaga keseimbangan cairan baik di dalam maupun di luar sel.

Terdapat banyak jenis elektrolit dalam tubuh. Elektrolit yang berhubungan dengan hidrasi di antaranya adalah sodium, potasium, kalsium, dan magnesium.

Minum air kelapa

Cara Mudah Kembalikan Elektrolit Tubuh

Air kelapa merupakan sumber elektrolit yang baik. Di kutip dari Insider, dalam sekitar 200 mililiter air kelapa mengandung 350 miligram potassium atau 13 persen dari kebutuhan harian.

Sebaiknya minum air kelapa tanpa gula tambahan. Di karnakan untuk kelapa sendiri sudah tergolong manis dari serat buah nya yang asli hingga memudahkan tidak menggunakan gula lagi.

Alpukat

Cara Mudah Kembalikan Elektrolit Tubuh

Setelah olahraga, konsumsi makanan yang kaya akan elektrolit seperti alpukat. Anda bisa mengonsumsinya langsung atau di jadikan topping roti bakar. Cara Mudah Kembalikan Elektrolit Tubuh

Jadi, Kami menyarankan untuk memadukan alpukat bersama makanan kaya elektrolit lain seperti, bayam, brokoli, jeruk, stroberi, nanas, kiwi, kale, markisa, blueberry, pepaya atau blackberry.

Jika ingin mengolah beberapa bahan tersebut menjadi smoothies, Godoi menyarankan untuk menambahkan spirulina, wheatgrass atau superfood lain.

Segelas susu

Cara Mudah Kembalikan Elektrolit Tubuh

Segelas susu akan membantu menggantikan elektrolit yang hilang. Susu merupakan sumber kalsium dan sodium yang baik.

Dalam 100 mililiter susu mengandung hampir 200 miligram kalsium dan 281 miligram potassium. PinoPoker

Selain itu, produk susu seperti keju juga baik untuk menggantikan elektrolit. Dalam 28 gram keju parmesan mengandung 336 miligram kalsium dan 26,1 miligram sodium.

Semangka

Di sela olahraga, Anda bisa menyantap camilan kaya elektrolit. Jika pisang di rasa terlalu berat, maka coba semangka. Buah ini bisa menghilangkan rasa dahaga karena 92 persen buah terdiri dari air. Semangka berukuran sedang bisa mengandung 320 miligram potassium.

Tinggalkan komentar anda di bawah agar admin lebih semangat untuk membuat artikel yang bermanfaat untuk kalian semua ya.

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *